Very Important Clauses : Klausul-Klausul Penting dalam Asuransi Kebakaran (Fire & Property Insurances)

Jaminan wordings polis standar saja tidak cukup, bahkan untuk polis “All Risks” sekalipun, Banyak sekali klausul-klausul yang didesain untuk memberikan benefit tambahan terhadap jaminan standar polis, banyak diantara agen, broker bahkan petugas Asuransi sendiri tidak mengerti apa arti dan implikasi dari klausul-klausul tersebut. Diantara sekian banyak klausul-klausul tsb kami akan memberikan daftar dan keterangan singkat Very Important Clauses : Klausul-Klausul Penting dalam Asuransi Kebakaran (Fire & Property Insurances) yang juga bisa di download here.

  Continue reading

Asuransi SPBU : Asuransi Kebakaran (PSAKI) vs Property All Risks (PAR)

SPBU (Stasiun Pengisian Bahan bakar Umum) yang umumnya menjual bensin, solar, gas, oli atau bahan bakar lainnya dengan berbagai nama seperti Premium, Bio Solar, Premix, Pertamax Plus, Super TT, Super Diesel dan lain-lain merupakan objek yang sangat rentan terhadap bahaya kebakaran, kerusuhan dan bahaya lainnya.

 

Oleh karenanya adalah merupakan kewajiban bagi pemilik SPBU Pertamina, Shell, Petronas atau Operator lainnya untuk meng-asuransikan aset nya tsb

 

Objek Pertanggungan dalam Asuransi SPBU (Stasiun Pengisian Bahan bakar Umum)?

 

Objek pertanggungan dapat berupa:

 

1.       Bangunan

2.       Perabot atau Perlengkapan Kantor

3.       Mesin-mesin termasuk pompa dan alat pemadam kebakaran

4.       Stock berupa bahan bakar bensin, solar, gas, oli, dll

5.       Stock barang dagangan lainnya (mini market, dll)

 

Asuransi Kebakaran (PSAKI) vs Property All Risks (PAR) Continue reading

Pabrik Tekstil Terbakar

23/09/2008 05:40 – Kebakaran

 
Liputan6.com, Bandung: Pabrik tekstil PT Politek di kawasan Batujajar, Bandung, Jawa Barat, hangus dilalap si jago merah, Senin (22/9) malam. Kebakaran terjadi tak lama setelah aliran listrik PLN normal kembali usai pemadaman bergilir. 
Api dengan cepat berkobar karena pabrik yang memproduksi benang tersebut dipenuhi material yang mudah terbakar. Kencangnya tiupan angin membuat api semakin sulit dipadamkan. Apalagi 10 unit mobil pemadam yang dikerahkan kesulitan mendapatkan sumber air.Kepala Kepolisian Resor Kota Cimahi Ajun Komisaris Besar Polisi Eko Budi Sampurno memastikan penyebab kebakaran akibat meledaknya salah satu generator pabrik. Generator itu sebelumnya digunakan untuk menyuplai listrik setelah pabrik mendapat giliran pemadaman. Akibat peristiwa ini kerugian material diperkirakan mencapai miliaran rupiah.(ADO/Patria dan Taufik Hidayat) 

 

Pabrik Tekstil Terbakar

 

 

Very Important Clauses : Klausul-Klausul Penting dalam Asuransi Kebakaran (Fire & Property Insurances)

Jaminan wordings polis standar saja tidak cukup, bahkan untuk polis “All Risks” sekalipun, Banyak sekali klausul-klausul yang didesain untuk memberikan benefit tambahan terhadap jaminan standar polis, banyak diantara agen, broker bahkan petugas Asuransi sendiri tidak mengerti apa arti dan implikasi dari klausul-klausul tersebut. Diantara sekian banyak klausul-klausul tsb kami akan memberikan daftar dan keterangan singkat Very Important Clauses : Klausul-Klausul Penting dalam Asuransi Kebakaran (Fire & Property Insurances) yang juga bisa di download here.

 

click clause here or go to AHLIASURANSI box widget to download

Prosedur: silakan pilih “save” simpan dulu di folder komputer anda baru di “open” dengan “Acrobat Reader”, “MS Word” atau aplikasi lainnya

 

Klausul-Klausul Penting dalam Asuransi Kebakaran (Fire & Property Insurances)

 

1.     Reinstatement Value Clause

Pembayaran klaim sesuai dengan harga baru (New Replacement Value), tidak dikenakan potongan depresiasi atau penyusutan

Details explanation  Download Clause here  or go to AHLIASURANSI box widget

 

2.     Average Relief Clause Continue reading

Asuransi SPBU : Asuransi Kebakaran (PSAKI) vs Property All Risks (PAR)

SPBU (Stasiun Pengisian Bahan bakar Umum) yang umumnya menjual bensin, solar, gas, oli atau bahan bakar lainnya dengan berbagai nama seperti Premium, Bio Solar, Premix, Pertamax Plus, Super TT, Super Diesel dan lain-lain merupakan objek yang sangat rentan terhadap bahaya kebakaran, kerusuhan dan bahaya lainnya.

 

Oleh karenanya adalah merupakan kewajiban bagi pemilik SPBU Pertamina, Shell, Petronas atau Operator lainnya untuk meng-asuransikan aset nya tsb

 

Objek Pertanggungan dalam Asuransi SPBU (Stasiun Pengisian Bahan bakar Umum)?

 

Objek pertanggungan dapat berupa:

 

1.       Bangunan

2.       Perabot atau Perlengkapan Kantor

3.       Mesin-mesin termasuk pompa dan alat pemadam kebakaran

4.       Stock berupa bahan bakar bensin, solar, gas, oli, dll

5.       Stock barang dagangan lainnya (mini market, dll)

 

Asuransi Kebakaran (PSAKI) vs Property All Risks (PAR) Continue reading

Asuransi Kebakaran dan Kerusuhan

Kebakaran…….Kebakaran………..

 

Kebakaran adalah penyebab utama kerusakan harta benda manusia, hampir setiap hari kita menyaksikan terjadinya kebakaran…..

Kebakaran menyebabkan kerusakan dan kerugian puluhan, ratusan juta bahkan milyaran rupiah….

Bangunan, mesin-mesin, stock, barang dagangan, peralatan elektronik atau harta benda lainnya rusak, dan hangus akibat Kebakaran

 

Sebelum terlambat……Pastikan harta benda anda terlindungi oleh Asuransi Kebakaran.

 

 

A.  Asuransi KEBAKARAN

 

Asuransi Kebakaran menjamin kerusakan atau kerugian yang disebabkan oleh Kebakaran, Petir, Ledakan, Kejatuhan Pesawat Terbang, dan Asap atau terkadang disebut FLEXAS (Fire, Lightning, EXplosion, impact of Airctaft and Smoke)

  Continue reading